Harga Gionee S6 Pro dan Spesifikasi, RAM 4 GB Kamera 13 MP
Harga Gionee S6 Pro dan Spesifikasi - Gionee kembali menghadirkan sebuah perangkat smartphone android terbaru dengan kualitas premium bernama Gionee S6 Pro, ponsel pintar ini merupakan pengembangan dari smartphone pendahulunya yaitu Gionee S6 yang sudah pasti akan memiliki performa yang jauh lebih unggul, smartphone ini di bandrol dengan harga yang cukup tinggi, untuk harga perdana Gionee S6 Pro di bandrol dengan harga sekitar 4 jutaan, walaupun terbilang mahal namun sebanding dengan performa yang di milikinya.
Gionee S6 Pro memiliki tampilan yang sangat menawan, di desain dengan body yang terbuat dari material full metal dengan ukuran dimensi 153 x 75,3 dan ketebalan 7,6 mm yang akan terasa pas saat berada dalam genggaman, memiliki bobot yang bisa dibilang cukup berat yakni 170 gram namun tidak mengganggu kenyamanan dari ponsel ini, Gionee S6 Pro memiliki 3 pilihan warna yakni Gold, Silver dan Rose Gold yang akan memberikan kesan mewah dan elegan, sangat cocok untuk anda yang selalu memperhatikan penampilan.
Harga Gionee S6 Pro dan Spesifikasi
|
Smartphone yang dirilis pada akhir Juni 2016 ini, membawa layar dengan ukuran yang cukup luas yakni 5,5 inch, menggunakan panel IPS LCD capcitive toucscreen dengan 16 juta warna, serta memiliki resolusi Full HD 1080 x 1920 dengan kepadatan layar mencapai ~401 ppi sehingga anda akan mendapatkan tampilan grafis yang sangat jernih dengan detail yang sangat jelas saat menonton video atau bermain game dengan kualitas tinggi, juga terdapat fitur multitouch untuk memaksimalkan responsifitas, namun layar dari Gionee S6 Pro belum dilindungi oleh lapisan pelindung sehingga anda harus sedikit berhati-hati saat menggunakannya.
Untuk menunjang kinerja di sektor dapur pacu, Gionee S6 Pro di bekali chipset berupa Mediatek MT6755 Helio P10 yang di dalamnya terdapat dua buah processor inti yakni Quad Core 1.8 GHz Cortex-A53 dan Quad Core 1.0 GHz Cortex-A53 yang akan memberikan performa powerfull saat menjalankan berbagai kegiatan multitasking, juga terdapat unit pengolah grafis berupa Mali-T860MP2 yang akan memberikan kualitas grafis yang sangat halus, bermain game-game berat pun akan menjadi lancar tanpa hambatan.
Sedangkan untuk sistem pengopersaian, Gionee S6 Pro mengadopsi Android OS Marshmallow dan untuk tampilan antarmuka menggunakan Amigo OS 3.2, untuk memperlancar segala aktifitas multitasking terdapat RAM sebesar 4 GB, Gionee S6 Pro menyediakan ruang penyimpanan yang cukup besar, untuk memori internal ponsel ini memberikan ruang dengan kapasitas 64 GB dan untuk memori ekternal terdapat tempat untuk microSD card yang dapat menampung hingga 256 GB, namun untuk menggunakan fasilitas ini harus bergantian dengan slot SIM 2.
Selanjutnya dari bagian kamera, Gionee S6 Pro memiliki kamera dengan kemampuan yang cukup memuaskan, di bagain belakang smartphone ini membawa kamera dengan lensa berkekuatan 13 megapixel serta memiliki aperture f/2.2, untuk menghasilkan foto dengan kualitas terbaik terdapat fitur phase detection autofocus dan juga memliki LED falsh untuk membantu pencahayaan ketika berada di kondisi minim cahaya, lensa ini memberikan kualitas rekaman video yang sangat baik dengan resolusi Full HD 1080p.
Harga Gionee S6 Pro dan Spesifikasi |
Sedangkan di sisi depan, Gionee S6 Pro memberikan kamera dengan lensa 8 megapixel yang bisa anda gunakan untuk mengabadikan momen-momen berharga bersama orang-orang terdekat anda, seian untuk melakukan foto selfie, anda juga dapat melakukan aktifitas video call dengan kamera ini, Gionee S6 Pro memiliki sebuah sistem keamanan beruapa Fingerprint sensor pemindai sidik jari, selain itu juga terdapat sensor accelometer, gyro, proximity dan compass.
Beralih ke bagian konektiiftas, Gionee S6 Pro membawa fitur Dual SIM yang sudah mendukung jaringan 4G sehingga melakukan aktifitas browsing dan streaming akan menjadi lancar dan stabil dengan kecepatan LTE Cat6 300/50 Mbps, selain itu juga terdapat fitur konektifitas pendukung lainnya seperti Hotspot, Wi-Fi Direct, Bluetooth, GPS dan port microUSB v2.0 Type-C, sedangkan untuk baterai, Gionee S6 Pro menggunakan baterai non removable atau baterai yang tidak dapat dilepas jenis Li-Polymer dengan daya cukup besar yakni 3130 mAH yang memiliki waktu standby 558 jam dan waktu bicara 38 jam.
Harga Gionee S6 Pro
Harga
|
||
Harga Baru
|
Gionee S6 Pro
|
Spesifikasi Gionee S6 Pro
Desain
|
|
Dimensi
|
153 x 75,3 x 7,6 mm
|
Berat
|
170 g
|
Warna
|
Gold, Silver, Rose Gold
|
Koneksi
|
|
Jenis Kartu SIM
|
Dual SIM (Micro SIM/Nano SIM, dual standby)
|
Jaringan
|
GSM / HSPA / EVDO / LTE
|
Kecepatan
|
HSPA, LTE Cat6 300/50 Mbps
|
WLAN
|
Wi-Fi 802.11 b/g/n, Wi-Fi Direct, Hotspot
|
Bluetooth
|
v4.0, A2DP
|
Port USB
|
v2.0, Type-C 1.0 revesible connector, USB OTG
|
GPS
|
Yes, With A-GPS
|
Layar
|
|
Type
|
IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
|
Ukuran
|
5,5 Inch
|
Resolusi
|
1080 x 1920 Pixel (~401 ppi pixel dencity)
|
Fitur
|
Multitouch
Amigo OS 3.2 |
Proteksi
|
-
|
Platform
|
|
Sistem Operasi
|
Android OS, v6.0.1 (Marshmallow)
|
Chipset
|
Mediatek MT6755 Helio P10
|
CPU
|
Quad Core 1.8 GHz Cortex-A53, Quad Core 1.0 GHz Cortex-A53
|
GPU
|
Mali-T860MP2
|
Memory
|
|
Internal
|
64 GB
|
Eksternal
|
MicroSD, Up to 256 GB
|
RAM
|
4 GB
|
Kamera
|
|
Belakang
|
13 MP, f/2.0, Phase detection autofocus, LED flash
|
Fitur
|
Geo-tagging, touch focus, face detection, panorama, HDR
|
Video
|
1080p30fps
|
Depan
|
8 MP
|
Fitur
|
|
Sensor
|
Fingerprint, accelometer, gyro, proximity, compass
|
Pesan
|
SMS (threaded view), MMS, Email, Push Mail, IM
|
Browser
|
HTML 5
|
Baterai
|
|
Type
|
Non-Removable Li-Po 3130 mAH
|
Baca Juga Smartphone Lainnya Dari : Gionee
|
Harga Gionee S6 Pro dan Spesifikasi, RAM 4 GB Kamera 13 MP
Reviewed by Unknown
on
July 02, 2016
Rating:
No comments: